Mendongeng Tentang Kukang Dan Si Monyet

3 Des 2012
Admin YIARI

Mendongeng Tentang Kukang Dan Si Monyet

oleh | Des 3, 2012

Oleh: Ayut Enggeliah Entoh
Staff Eduksi dan Permberdayaan Yayasan IAR Indonesia
           Perjalanan pagi itu tanggal 22 November 2012 terasa sangat panjang menuju lokasi edukasi, bayangkan perjalanan rata-rata dapat ditempuh cukup 30 menit dari Kota Bogor menjadi 2,5 jam lamanya, ternyata jalanan macet maklum saja karena jalan menuju lokasi cukup dekat dengan lokasi longsor disekitar Stasiun Cilebut Bogor, tetapi tidak menyurutkan semangat tim edukasi dari Yayasan IAR Indonesia karena tidak seperti biasanya kegiatan kali ini bersama Komunitas Sanggar Kayu Jakarta melakukan kegiatan kolaborasi.  
             Edukasi kali ini dilakukan disekolah SDN 1 Cilebut Bogor di kelas 4 dan 5 total sekitar 75 murid ikut berebutan masuk kedalam kelas karena dari Sanggar Kayu cukup interaktif dalam menyampaikan informasi dengan media kostum Kukang dikemas dalam penyampaian mendongeng, dengan judul “Kukang dan Monyet”. Dalam cerita tersebut dikisahkan bagaimana kita dapat hidup berdampingan dengan satwa liar seperti Monyet dan Kukang di alam, dengan tidak memburu, memelihara dan menyakiti satwa liar.
           Banyak cara yang dapat kita lakukan untuk peduli terhadap satwa liar seperti jenis primata yaitu dengan cara tidak memburu, membeli, dan memlihara satwa liar.

 

Dukung satwa-satwa dilindungi Indonesia dengan membagikan kisah ini di sosial mediamu atau ikut berdonasi untuk satwa-satwa di pusat rehabilitasi kami dengan mengklik link di sini.

Kabar YIARI

7
Jul 15, 2024

Flora dan Fauna di Indonesia: Definisi, Jenis, Karakteristik

Hai, sobat #KonservasYIARI! Jika seseorang bertanya, "Apa saja kekayaan alam berupa flora dan fauna di Indonesia?" banyak dari kita akan langsung menyebut Rafflesia arnoldii, anggrek hitam, komodo, dan badak jawa. Nama-nama ini mungkin sudah tidak asing lagi, namun...

7
Jul 4, 2024

Lima Prinsip Kesejahteraan Satwa yang Harus Kamu Ingat!

Pasti Sobat #KonservasYIARI mendambakan hidup sejahtera dan bebas, bukan? Seperti halnya manusia, hewan juga merupakan makhluk hidup yang berhak menikmati kehidupan yang bebas dan sejahtera. Kesejahteraan hewan, yang dikenal dengan lima prinsip kebebasan...

7
Jun 26, 2024

Hutan Mangrove, Rumah bagi Biota dan Fauna yang Mesti Dilindungi

Fungsi hutan mangrove ternyata lebih banyak daripada yang kita duga, fungsi dan perannya tidak hanya melulu menahan laju abrasi pantai. Sebab, berbagai jenis biota dan fauna menghuni kawasan ekosistem satu ini, memberi manfaat bagi lingkungan maupun untuk...

Artikel Terkait